Thursday, September 25, 2008

gila

mengukir cermat dalam bimbang benih cinta
menatap lekat samudra kata katamu
sabar menantilah akan hadir setitik kasih untukmu sayang.

ahh...tapi lagi lagi
terpasung aku dalam rindu yang telah renta
sulit kuterobos tapak cinta yang telah melinggis rasaku
rasanya terbentengi ribuan kisah
kisah sedih yang masih melehkan duka
cinta silam yang menganiaya rasa
dan masih cinta, gila!!!

No comments: